Sabtu, 23 Oktober 2010

Massa Pasif dan Massa Aktif

Massa menurut Park dan Burgess (Lih. Lindzey, 1959) membedakan antara massa aktif dan massa pasif. Massa aktif disebut  mob, sedangkan massa pasif disebut audience. Dalam mob telah ada tindakan-tindakan nyata misalnya demontrasi, perkelahian massal dan sebagainya. Sedangkan pada tindakan yang nyata, misal orang-orang yang berkumpul untuk menjadi mob, sebaliknya mob dapat berubah menjadi audien.

3 kondisi yang melatar belakangi massa aktif:
a. Masalah  yang cukup serius
b. Penyelesaian masalah yang tertunda
c. Adanya keyakinan bahwa masalah harus diselesaikan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar